Respon Cepat Polsek Talun, Kapolsek Talun Mengamankan Segerombolan Anak Muda Yang Akan Tawuran

    Respon Cepat Polsek Talun, Kapolsek Talun Mengamankan Segerombolan Anak Muda Yang Akan Tawuran

    CIREBON - Respon Cepat Polsek Talun Polresta Cirebon adanya aduan masyarakat segerombolan pemuda yang sedang Kumpul-kumpul di Blok Dalem RT/RW 002/002 Ds. Wanasaba Lor Kec. Talun Kab. Cirebon ( 27/08/2023 ) 

    Adapun kronologis kejadian sbb :

    - Pada Pkl. 03.10 Piket Patroli Polsek Talun yang sedang patroli antisipasi C3 dan tawuran mendapatkan aduan masyarakat Blok Dalem RT/RW 002/002 Ds. Wanasaba Lor Kec. Talun Kab. Cirebon, adanya segerombolan pemuda yang sedang pesta miras.

    - Dengan adanya aduan tersebut Piket Polsek Talun dipimpin Oleh Kapolsek Talun AKP H SUHADA, SH., MH., beserta 4 anggota lainnya, meluncur ke TKP. 

    - Di TKP ditemukan segerombolan pemuda yang sedang pesta miras, Kapolsek Talun beserta anggota mengamankan pemuda-pemuda tersebut dan dilakukan pengecekan. 

    - Setelah dilakukan pengecekan melalui HP mereka diduga mereka akan melakukan aksi konten/tawuran.

    - Kapolsek Talun membawa segerombolan pemuda tersebut  ke Mako Polsek Talun untuk dilakukan pemeriksaan dan dilakukan pembinaan. 

    C. Dalam respon cepat Polsek Talun tersebut mengamankan 22 orang dengan bb antara lain sbb :

    - 2 Botol ( Bekas Ciu) 
    - 10 buah R2
    - 16 buah HP

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol ARIF BUDIMAN., S.Ik., M.H melalui Kapolsek Talun AKP H. SUHADA, SH., MH., dengan adanya respon cepat Polri dituntut tanggap dan siap dalam segala hal mulai dari kriminalitas gangguannya kamtibmas dan bencana agar masyarakat merasa terayomi

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Lemahabanag...

    Artikel Berikutnya

    Ciptakan Situasi Yang Kondusif Personil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    MA Kabulkan Peninjauan Kembali (PK) Apartemen Gardenia Bogor
    97 Calon Siswa Tamtama PK Gelombang I  Tahun 2025 Laksanakan Tes Skrining POM Lanud Sultan Hasanuddin
    Hendri Kampai: Menteri KKP Sebut Pagar Laut Tangerang Ilegal, Penegakan Hukum Terhadap Pelaku Ditunggu Rakyat
    Polresta Cirebon Gelar Muhasabah Personel untuk Meningkatkan Keimanan, Ketaqwaan, dan Kinerja Menuju Indonesia Emas
    Kanit Binmas Polsek Dukupuntang, Hadiri Pra Musrenbang Tingkat Kecamatan Dukupuntang Kabupaten Cirebon
    Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
    Bhabinkamtibmas Dessa Kertawangun Melaksanakan Giat Dalam Menggerakkan Warga Perawatan Pekarangan Pangan Bergizi.
    Densus 88 AT Polri Idensos Satgaswil Jabar Gelar Road Show Gerakan Toleransi di Ponpes ASH Shobirin Cirebon
    Bhabinkamtibmas Desa Cikancas Sambang Warga Desa Binaan Untuk Dukung Progam  Ketahanan Pangan
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Ops Lilin Lodaya 2024/2025 Polsek Beber Lakukan Patroli Dialogis Dengan Pemuda Desa Cikancas
    Bhabinkamtibmas Polsek Gegesik Aktif Sambang Dialogis untuk Tingkatkan Keamanan dan Kepercayaan Warga
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon Melaksanakan Binjar (Pembinaan Pelajar) Di SMPN 1 Dukupuntang
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Karangsembung Laksanakan Patroli Malam Hari
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Dalam Rangka Mendukung Pelaksanaan Tugas Dan Pelayanan Kepada Masyarakat Polsek Karangsembung Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas
    Polsek Sumber Polresta Cirebon Monitoring giat Syiar Takbir Keliling Hari Raya Idul Fitri 1445 H

    Ikuti Kami