Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH Laksanakan Patroli Skala Besar Cek TPS Pilwu Di Desa Lebakmekar. 

    Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH Laksanakan Patroli Skala Besar Cek TPS Pilwu Di Desa Lebakmekar. 

    KAB. CIREBON - Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH beserta Danramil Beber Lettu Inf Zaenudin melaksanakan patroli bersama untuk cek TPS Pilwu Didesa Lebakmekar Kec Greged wilayah hukum Polsek Beber. 
    .      Patroli ini dilaksanakan guna mengetahui letak TPS dan memonitor dan memakan kerawanan yang ada di tiap-tiap TPS didesa Lebakmekar ini. 
           Selain itu pula memonitor kesiapan tiap-tiap TPS apakah TPS sidesa Lebakmekar ini sudah terpasanga apa belum dan jika ada yang belum maka diberikan himbauan oleh anggota PPS Pilwu Desa Lebakmekar agar segera dibuat tempat TPS nya karena waktu yang memang besok harinya akan diadakan Pilwu serentak tahun 2023 ini yaitu pada tanggal 22 Oktober tahun 2023..
          Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH menuturkan dari tempat terpisah bahwa kegiatan patroli bersama ini berguna untuk menciptakan situasi yang aman dan nyaman bagi masyarakat  dalam menghadapi Pikwu serentak yang akan dilaksanakan pada tanggal 22 Oktober tahun 2023 ini dan selain itu juga guna pengecekan kesiapan dari tiap-tiap TPS untuk menyiapkan sarana dan prasarana dalam  rangka adanya Pilwu di Desa Lebakmekar ini. 

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pangkogabpadpam Tinjau Venue Bermalam Tamu Negara dan Pastikan Sistem Pengamanan VVIP Berjalan Optimal
    Hendri Kampai: Tantangan Humas Indonesia dalam Mengawal Kinerja Organisasi
    Berselimutkan Terik, Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Melanjutkan Penggalian Sumur Gali
    Gelar Minggu Kasih, Polsek Babakan Polresta Cirebon ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas
    Sinergitas TNI - Polri Polsek Susukan Hadiri Acara Ngunjung Buyut Desa Jatianom
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024, Polsek Sumber Tertibkan Knalpot Tidak Sesuai Pesifikasi Teknis
    Jaga kojndusifitas Pada Malam HAri, Polsek Babakan Laksanakan Patroli Malam DI Jalur Rawan
    Ciptakan Situasi Kamtibmas Yang Aman dan Kondusif, Polsek Sedong Laksanakan Patroli Malam
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.
    Polsek Sumber Lakukan Pengaturan Lalu Lintas untuk Mengurangi Kemacetan di Pertigaan Jl. Ki Bagus Rangin
    PANIT BINMAS POLSEK WERU SAMBANG WARGA INGATKAN TETAP JAGA KAMTIBMAS JELANG PILKADA SERENTAK 2024
    Peduli Lingkungan yang aman dan kondosip Anggota  Babinkamtibmas Sambangi Warga  Desa Binaannya.
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Dalam Rangka Mendukung Pelaksanaan Tugas Dan Pelayanan Kepada Masyarakat Polsek Karangsembung Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas
    Polsek Sumber Polresta Cirebon Monitoring giat Syiar Takbir Keliling Hari Raya Idul Fitri 1445 H

    Ikuti Kami